DPMPTSP MELAKSANAKAN KEGIATAN BIMBINGAN TEKNIS PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RESIKO DAN COACHING KLINIK LKPM

Tanjungpinang, 8 September 2022- DPMPTSP Kota Tanjungpinang melaksanakan kegiatan Bimbingan Teknis Perizinan Berusaha Berbasis Risiko dan Coaching Klinik LKPM di Hotel Nite and Day.



Tujuan kegiatan ini untuk mempermudah Perusahaan/Pelaku Usaha dalam melaporkan Laporan Kegiatan Penanaman Modal (LKPM).